Mozilla Firefox merupakan salah satu web browser populer yang banyak digunakan dan bahkan menjadi browser default pada salah satu distro Linux. Mozilla Firefox yang terus bersaing dengan kompetitornya untuk menjadi browser terbaik selalu melakukan update software secara berkala, yang dimaksudkan untuk mengurangi bug dan mengembangkan fitur untuk memanjakan penggunanya.
Sama seperti kompetitornya, Mozilla Firefox juga disertai dengan plugin pendukung untuk memaksimalkan kinerja software dan memanjakan pengguna. Interface user friendly dan berbagai support ditawarkan oleh Firefox, hal tersebut tentunya menjadi daya tarik pengguna sehingga memilih tetap setia menggunakan browser Mozilla Firefox.
| Mozilla Firefox 46.0.1 |
Jika biasanya Anda bisa menikmati Mozilla Firefox dengan mengunduh file online installer melalui situs resminya, maka sekarang Anda bisa menikmati Mozilla Firefox dalam bentuk offline installer sehingga proses install bisa lebih cepat.
Password :
Status : Tested Windows 10 pro 64-bit.
Status : Tested Windows 10 pro 64-bit.

0 comments:
Post a Comment